LAPORAN PRAKTIKUM
Golongan Darah
Tugas Biologi
Kelompok 3 :
Devinta Indah Kurniasari (07)
Mahilda Dian Safitri ()
M. Fahrul Islam M. (13
Muhammad Hasan Ansori (19)
Ulin Nahdliyatus Sholih (29)
SMA NEGERI 01 BATU
Tahun Pelajaran 2012-2013
A.
Tujuan : menentukan golongan darah manusia.
B.
Alat dan bahan :
Gelas objek
|
|
Jarum franke
atau blood lancet
|
|
kapas
|
|
Alcohol 70%
|
|
Tusuk gigi
|
BELUM
|
satu set
serum anti A, dan antiB
|
BELUM
|
C.
Cara kerja
1.
Menyiapkankan
sebuah objek gelas bersih.
2.
Memijit ujung
jari manis kemudian bersihkan dengan alkohol 70%.
3.
Menusuk ujung
jari yang telah bebas dari kuman dengan blood lancet, meneteskan darah yang
keluar pada 2 tmepat.
4.
Meneteskan pada
darah:
a.
Nomor I dengan
zat anti A
b.
Nomor II dengn
zat anti B
5.
Mengaduk tetesan
darah yang telah diberi serum dengan tusuk gigi. Lalu memperhatikan dan
mengamati pada tiap tetes darah tersebut, apakah terjadi aglutinasi atau tidak.
6.
Menulis hasil
pengamatan pada tabel berikut:
D.
Hasil Pengamatan
Tetesan Darah
|
Perlakuan
|
Hasil Pengamatan
|
Keterangan
|
I
|
+
zat anti A
|
Tidak
menggumpal
|
Golongan
darah O
|
II
|
+zat
anti B
|
Tidak
menggumpal
|
E.
Pertanyaan
Berdasarkan data yang telah kamu
peroleh, jawablah pertanyaan berikut!
1.
Dalam percobaan
, sebenarnya yang ingin diketahui adalah adanya zat apa yang ada dalam
darah? aglutinogen
2.
Seseorang yang
bergolongan darah A
a.
Bagaimana
kondisi darah yang ditambah zat anti A
Menggumpal
b.
Bagaimana
kondisi darah yang ditambah zat anti B
Teteap
cair
3.
Seseorang yang
bergolongan darah AB
a.
Bagaimana
kondisi darah yang ditambah zat anti A
Menggumpal
b.
Bagaimana
kondisi darah yang ditambah zat anti B
Menggumpal
4.
Perhatikan skema
dibawah ini!
a.
Donor darah
universal adalah golongan darah O
b.
Resipien
universal adalah golongan darah AB
c.
Darah yang ada
dalam tubuh tidak menggumpal, berikan alasan anda!
Karena
pada tubuh tidak terdapat zat anti golongan darah pada tubuh
5.
Jelaskan apa
yang dimaksud dengan:
a.
Presipitin : antibodi
yang mengendapkan zat antigen
b.
Lisin :
antibodi yang menguraikan antigen
c.
Antitoksin : antibodi
yang menetralisir racun
d.
Antibodi : mengeluarkan protein asing
e.
Antigen : merengsang
pembentukan darah
f.
Serum darah: cairan darah yang mengandung anti bodi
F.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar